Kebohongan memang bisa membuat Anda terhindar dari kemarahan orang lain, namun waspadai juga efek bicara bohong pada kesehatan. Ini adalah beberapa efek buruk dari berbohong untuk kesehatan, seperti dilansir oleh Health Me Up (20/09).
- Sakit punggung
- Sakit kepala
- Depresi
- Pilek
- Menurunkan tingkat kekebalan tubuh
- Menyebabkan kecanduan yang tak sehat
- Meningkatkan risiko kanker
- Meningkatkan risiko obesitas.
Dibandingkan dengan berbohong, mengatakan kebenaran adalah hal yang lebih mudah. Anda tak perlu mengingat kebohongan yang dilakukan. Selain itu, tubuh Anda akan berterima kasih karena mengatakan kebenaran tak akan memicu stres dan berpengaruh buruk untuk kesehatan Anda.
Sumber : Merdeka
Demikian artikel tentang Efek Negatif Berbohong! ini dapat kami sampaikan, semoga artikel atau info tentang Efek Negatif Berbohong! ini, dapat bermanfaat. Jangan lupa dibagikan juga ya! Terima kasih banyak atas kunjungan nya.